Apa Itu Rockwool
Monday, 17 August 2015
0
comments

Rockwool merupakan salah satu media tanam yang banyak digunakan oleh para petani hidroponik.
Media tanam ini mempunyai kelebihan dibandingkan dengan media lainnya
terutama dalam hal perbandingan komposisi air dan udara yang dapat
disimpan oleh media tanam ini.
Rockwool pertama kali dibuat pada tahun 1840 di Wales oleh Edward Parry, namun karena massa jenis
yang ringan dan kondisi penyimpanan...
